News Admin
Live
wb_sunny

Breaking News

Bunda PAUD Hj. Dessy Afriyanti minta mengurangi main Gadget untuk anak-anak PAUD

Bunda PAUD Hj. Dessy Afriyanti minta mengurangi main Gadget untuk anak-anak PAUD


Way Kana. Beraninews.

Bunda PAUD Kabupaten Way Kanan Hj.Dessy Afriyanti minta kepada Bunda-bunda PAUD Seway Kanan untuk mengurangi Gadget sebagai mainan anak-anak keseharian.

Hal itu disampaikan oleh Bunda PAUD Kabupaten Way Kanan dalam acara Gebyar dalam rangka HUT  ke 20 Kabupaten Way Kanan di GSG. Kamis (18/4/2019).



Acara Gebyar PAUD ini diisi oleh berbagai perlombaan dan kegiatan pentas seni budaya yang ditampilkan oleh anak-anak PAUD.
Aksi lucu anak-anak  membuat Bupati dan Bunda PAUD tertawa lepas.


Hj.  Dessy Afriyanti Bunda PAUD Way Kanan dalam sambutanya mengatakan
mulai lah dengan memberikan permainan yang telah kita kenal sejak dulu karena  permainan seperti itu dapat menumbuhkan semangat kebersamaan antara anak.


Lebih lanjut  Bunda PAUD mengharapkan agar Lebih mengedepan perlombaan mainan anak-anak yang mendidik, agar  bisa menumbuhkan rasa persatuan dengn saling mengenal satu sama lain di permainan ini, sehingga menjadi kenangan indah yang diingt sewaktu kecil oleh mereka namti.

" jadikan ajang Gebyar Paud 2019, ini buat mengembangkan kreasi dan kreatifitas  anak-anak PAUD Seway Kanan ," tutup Bunda Paud.(Red)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.